Posts

Showing posts from February, 2022

Tugas 2 - Proses Rekayasa Kebutuhan (Input - Output)

Image
Nama : Nur Hidayati NRP : 05111940000028 Kelas : Rekayasa Kebutuhan D Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak (SKPL) merupakan spesifikasi fungsional (kapabilitas/fungsi) dan non-fungsional (batasan, karakteristik, kualitas, dan properti) dari perangkat lunak yang akan dikembangkan berdasarkan kondisi atau kemampuan yang harus dimiliki perangkat lunak ataupun yang dibutuhkan oleh pengguna. Berdasarkan pada diagram di atas, SKPL menjadi sebuah output yang didapatkan dari proses rekayasa kebutuhan. Adapun input-input yang dibutuhkan dari proses rekayasa kebutuhan sehingga mendapatkan output berupa SKPL di antaranya Existing systems information, Stakeholder needs, Organisational standards, Regulation, dan Domain information . Pada tugas ini, SKPL yang akan dianalisis mengenai Sistem Penerimaan Mahasiswa Baru yang diperoleh dari link berikut . Adapun hasil analisis dari kelima input tersebut sehingga akan mendapatkan output berupa SKPL dari proses rekayasa kebutuhan yaitu sebagai berikut: 1

Tugas 1- Studi Kasus 1 Aplikasi Parkir

Nama : Nur Hidayati NRP : 05111940000028 Kelas : Rekayasa Kebutuhan D 1. Deskripsikan aplikasi parkir Cashless parking merupakan parkir tanpa uang tunai atau bisa diartikan suatu sistem pembayaran parkir tanpa menggunakan uang dalam bentuk fisik, melainkann melalui aplikasi. Aplikasi parkir non-tunai tersebut merupakan seperangkat aplikasi dengan sistem yang terintegrasi secara otomatis dari data parkir yang terbuat saat pengguna akan memasuki area parkir hingga sistem pembayaran parkir yang efektif dan efisien menggunakan kartu tol maupun pembayaran menggunakan QRIS sebagai payment gateway. Sistem pembayaran ini biasa disebut dengan cashless payment, dimana pengguna dapat melakukan pembayaran dengan scan barcode melalui aplikasi e-wallet, misalnya Shopee. Proses bisnis penggunaan aplikasi cashless parking dimulai ketika pengguna parkir akan memasuki area parkir. Pengguna akan diberikan sebuah karcis parkir otomatis dan sistem akan melakukan pendataan waktu kedatangan dan plat nomo